Kisah
Melafal Amituofo Sembuh dari Penyakit 76
Anak
Lebih Mudah Diasuh
Sahabat
Dharma yang bernama Lin A-quan, suatu kali berkata padaku : Dia mempunyai
seorang adik perempuan yang 20 tahun silam melahirkan putra kedua, diberi nama
Jin Xing.
Bayi
ini sejak lahir hingga usia 3 tahun, tubuhnya lemah dan kurus kering, beda jauh
dengan anak-anak sebayanya, hampir tiap hari harus bertemu dengan dokter dan
minum obat, siang malam harus berada dalam gendongan Ibunda.
Pada
suatu sore, anak ini jatuh sakit hingga kondisinya kritis, ketika napasnya
tinggal sepenggal-sepenggal, tiba-tiba Ibundanya melihat ada 3-4 setan jahat
ingin merampas si anak dari gendongannya. Walau bagaimanapun juga sang Bunda
takkan menyerah dan mempertahankan anak dalam gendongannya, dalam waktu sekejab
yang genting dan berbahaya antara hidup dan mati, tampak seorang wanita turun
dari angkasa, wajah dan penampilannya sungguh berwibawa, tangannya memegang “Fuchen”
(bentuknya seperti alat pembersih debu Kemoceng yang juga sering dibawa oleh
pendeta Tao), berkata pada para setan jahat : Anak ini masih memiliki masa
hidup di dunia, kalian tidak boleh membawanya pergi.
Setelah
menyelesaikan ucapannya, menyibak “Fuchen” sejenak dan para setan tidak
kelihatan lagi. Wanita yang penuh wibawa tersebut berkata pada Ibunda Jin Xing
: “Anda harus melafal Amituofo, barulah buah hatimu lebih mudah diasuh”. Sejak
itu Jin Xing berangsur-angsur tumbuh sehat dan kuat, mudah dibesarkan.
Aquan
Shijie bercerita sampai di sini, lalu berkata padaku : “Kan-zhi Shijie,
lihatlah, kalau bukan Maha Maitri Maha Karuna Bodhisattva Avalokitesvara yang
datang memberi pertolongan, mana ada A Xing hari ini? Mungkin usia 3 tahun
sudah meninggal dunia.
Saya
bertanya padanya : “Bodhisattva Avalokitesvara mengajarkan pada Ibunda A Xing
supaya melafal Amituofo, apakah dia bisa melafalnya?
Aquan
menjawab : “Adikku tidak tahu sama sekali tentang Buddha Amitabha dan
Bodhisattva Avalokitesvara, oleh karena dia menceritakan kejadian ini padaku, lalu
saya jelaskan padanya tentang manfaat melafal Amituofo, sejak itu barulah dia
mulai melafal Amituofo.
Ditulis
oleh : Upasika Lin Kan-zhi
Dalam
buku karyanya berjudul : “Kisah Mukjizat Melafal Amituofo”
Disadur dari ebook berjudul :
《念佛癒病》(一)
十二、母親念佛 孩子好養
施財班員林阿銓,有一次對我說:他有一位妹妹住在東區南門橋附近,在二十年前生了第二胎男孩,取名金星。這個嬰兒,自出娘胎到三歲,身體軟弱消瘦,與普通孩子大不相同,幾乎沒有一天不請醫師看病服藥,晝夜母親都是抱在懷中。
有一天下午,這小孩病到最嚴重,僅存一絲殘喘的時候,他母親忽然看到三四個兇惡的鬼神,要強奪她抱在懷中的兒子,可是他母親無論如何都抱緊不肯放開,在此萬分危險生死關頭的一剎那間,只見虛空降下一位女人,容貌莊嚴,手拿拂塵,向那些兇惡的鬼神說:這個小孩是要活在陽世間,你們不可抓他去。這句話說完用拂塵一揮,那些鬼神即刻不知去向了。那莊嚴女人就向金星母親說:妳要念阿彌陀佛,妳的孩子就好養了。從此以後,金星這孩子身體便轉弱為強,安樂易養。
阿銓師姊說到這裏,又對我說:看治姊你看,假若不是大慈大悲救苦救難的觀世音菩薩現身來解救,哪有今日的阿星?諒必三歲就夭折了。我就問她:觀世音菩薩教她要念阿彌陀佛,她會不會念呢?阿銓答:我妹妹根本不曉得阿彌陀佛及觀世音菩薩是什麼?因為她對我提起此事,我即把念阿彌陀佛的好處及意義說給她聽,這才開始念佛。
(林看治《念佛感應見聞記》)
摘錄自 :
《念佛癒病》(一)